Beranda » TECHNOLOGI MOBILE » Standardisasi Teknologi Mobile NMT 450, TACS, NMT900, TDMA, PDC, PCS1900, AMPS, GSM, CDMA

Standardisasi Teknologi Mobile NMT 450, TACS, NMT900, TDMA, PDC, PCS1900, AMPS, GSM, CDMA

image

Evolusi STANDARDISASI

image

image

image

Standardisasi Radio Access Network Telekomunikasi

image

ITU (International Telecommunications Union) mengatur standar payung 3G yang dikenal sebagai IMT-2000. Standar ini mengesahkan lima mode interface RF yang berbeda, dan dua tipe infrastruktur terrestrial utama yang dikenal sebagai Radio Access Network (RAN), hal ini dimaksudkan agar semua mode RF dapat bekerja dengan semua tipe RAN.
! Dua tipe utama dari RAN adalah UMTS/W-CDMA (menguasai Eropa dan Jepang) dan IS-2000 (sebelumnya CDMA2000, menguasai Amerika bagian utara). Keterbatasan spectrum RF adalah persoalan yang serius di Jepang dan Eropa, hal ini mendorong pesatnya perkembangan UMTS/W-CDMA dan diharapkan meraih 70% pelanggan 3G selular di seluruh dunia.

image

image


Tinggalkan komentar